- Back to Home »
- tutorial »
- Cara Akal-akalan Mengetahui Kode Warna
Posted by : Wardiwira
Apr 1, 2013
Untuk sekedar mengisi waktu luang sembari menunggu pengumuman Lomba Blog Karnaval IT, dan sekaligus mencatat sebuah cara mendapatkan kode css warna dengan photoshop. Jujur saya tadinya sering bingung kalo mau ganti warna blog tapi nggak tau kode css nya, nah ada nih cara gampangnya pake photoshop. Mari disimak
1. Tentu saja cara yang utama adalah buka photoshop anda berapapun versinya
2. Pilih pada foreground color, lihat gambar agar lebih jelas
3. Setelah di klik akan muncul window seperti dibawah ini
4. Tinggal klik saja warna yang kamu inginkan, taraaa disana terdapat kode warna nya
Bagaimana, mudah kan mencari kode warna yang kita inginkan dengan photoshop. Oke sekian dari saya, sukses terus karnaval it nya.